Home / BERITA / DAERAH / NASIONAL / PERISTIWA

Tuesday, 5 December 2023 - 13:46 WIB

Babinsa Hadiri Kegiatan Lomba Mewarnai Bertempat Di Sari Rasa Sampang Cilacap

Cilacap, Sinyalnews.com – Babinsa Karangjati Koramil 07/ Maos Sertu Tofik dan Bhabinkamtibmas Aiptu Kuswoto menghadiri lomba mewarnai tingkat SD Se Eks distrik Kroya yang bertempat di Taman Sari Rasa Dampang Kabupaten Cilacap, Selasa (051223).

 

Acara lomba mewarnai tingkat SD Hari pertama tersebut dibuka langsung oleh ibu Susiati Spd,Mpd

Hadir dalam acara tersebut Korwil Se eks Distrik Kroya kecamatan Kesugian Susiati Spd,Mpd, Pengawas Se eks Distrik Kroya Kecamatan Kesugian Tari Duwarni Dod,Mpd dan Sri Yuni Hartati Spd, Mpd, K3S Se Eks distrik Kroya Kecamatan Kesugian Darsim Mpd,Menejer Sari Rasa Pramono,, Babinsa Sertu Tofik, Bhabinkamtibmas Aiptu Kuswoto, Peserta1080.

Baca Juga :  Tim Klewang Polresta Padang Tangkap Pelaku Judi Song. Semua Pelaku Emak-emak yang Sudah Ubanan

 

Dalam sambutannya, Korwilbidik Susiati Spd,Mpd menyampekan Lomba mewarnai ini untuk memperingati hari guru nasional kegiatan ini disekengarakan 8 hari untuk anak Sekolah Dasar kelas 1 dan 2 Se Eks distrik kroya dan banyumas.

 

SusiatiSpd Mpd berpesan agar para peserta dapat mengikuti lomba dengan baik dan mengeluarkan seluruh kreatifitasnya.

Untuk peserta sangat antusias.

 

Menejer Sari Rasa Pramono mengatakan, Selamat datang disari rasa wahana tempat bermain berkumpul keluarga, lomba ini untuk memperingati hari guru nasional dan anak sambul bekajar dengan alam dan para peserta diberikan waktu lomba selama 90 menit. Untuk kategori penilaian di antaranya kerapian, keselarasan atau komposisi warna.

Baca Juga :  Panglima TNI Dampingi Presiden RI Buka MTQ Ke-XXX Tahun 2024

 

Lomba ini tidak hanya sekadar mewarnai, tapi untuk menggali kreasi dan potensi anak-anak sejak usia dini,” ucap Pramono.

 

Sedangkan Babinsa menyampaikan Lomba mewarnai merupakan sebuah kompetisi yang menarik dan mendidik bahwa literasi tidak hanya dari membaca tetapi bagaimana kita mengenal animasi, karakter dan warna serta kreatifitas lainnya,” Terangnya

Share :

Baca Juga

ARTIKEL

Peduli Perkembangan Balita, Babinsa Hadiri PMT Balita Stunting

BADAN NEGARA

Babinsa Koramil 07/ Maos Dampingi Penyaluran BLT Dana Desa Bulan ke 12 Desember Tahun 2023

BERITA

Dua Orang diamankan Polisi, Ribuan Warga Gruduk Kantor KPU Pessel

ARTIKEL

Gugatan dikabulkan, Akhirnya 320.000 Mahasiswa Kesehatan bisa bernafas lega

BADAN NEGARA

Harapan Wabub Risnawanto agar mahasiswa KKN PPM Tuah Sakato yang akan mengapdi di kabupaten Pasaman Barat itu fokus

ARTIKEL

Gubernur Mahyeldi Terima Anugerah Merdeka Belajar 2023 dari Mendikbudristek

ARTIKEL

Panglima TNI Pimpin Upacara Gelar Operasi Gaktib dan Operasi Yustisi TA 2025 di Mabes TNI

ARTIKEL

Tim SMPN 15 Padang Berhasil Meraih Medali Perunggu di Ajang OPSI Nasional Tingkat SMP tahun 2023