Home / BADAN NEGARA / NASIONAL

Tuesday, 30 July 2024 - 08:37 WIB

Koramil 13 Salem Kodim 0713 Brebes Latih Paskibra.

BREBES|SINYALNEWS.COM – Koramil 13 Salem Kodim 0713 Brebes beserta Kapolsek dan polter perhutani KPH Pekalongan Barat Melatih paskibra di lapangan Sepak bola Salem Senen 30 Juli 2024.

Dalam keteranganya. Serma Wasim menyampaikan kepada awak media bahwa sejumlah siswa Siswi Paskibra yang terjaring dari seleksi sejumlah limapuluh satu siswa dari berbagai sekolah diantaranya. SMA Negri satu Salem , SMK Izul SMK AL Amanah dan MA Maarip Ganggawang.

Dari lima puluh satu siswa siswi Paskibra akan di Latih pisik ,Mental Serta yang lainnya mulai jam sembilan sampai jam dua siang .

Baca Juga :  Partisipasi Wujudkan Pesantren Ramah Anak, DWP Kemenag Kota Padang Ikuti “PARANESIA”

Selain melatih pisik dan Mental juga di latih gerak jalan jalan di tempat ,serta hadap kanan hadap kiri ,juga melatih cara mengikat tali bendera dan menarik ketika bendera merah putih mau di kobarkan . Imbuhnya

Dalam waktu yang sama Sertu Sumiyanto Menambahkan bahwa Siswa Siswi Paskibra di latih dengan di siplin dan pokus ketika pelatih memberikan teori ,supaya mampu melaksanakannya dengan baik.

Sertu Sumiyanto juga menambahkan bahwa ketika melatih tidak segan segan untuk menegur kepada siswa Siswi Paskibra yang tidak sesuai dengan apa yang telah di sampaikan melalui teori . Tuturnya.

Baca Juga :  Jelang Tahun Politik, "Polres Kebumen Bersama Kodim 0709 Kebumen Gelar Apel Sinergitas"

Aipda Wiharto juga menambahkan kami selaku pelatih yang semuanya beranggota empat orang dari Koramil dua Anggota dari Kapolsek Satu anggota dan dari polter perhutani Pekalongan barat satu Anggota
Dan Allhamdulilah semuanya menjalankan tugas dengan baik mudah mudahan dalam latihan siswa siswi paskibra akan menjalankannya dengan baik ketika nanti dalam pelaksanaannya upacara. Hari Ulang tahun Kemerdekaan Republik Indonesia yang ke Tujuh puluh Sembilan tahun ,Harapannya.

Share :

Baca Juga

ARTIKEL

TNI-Polri Bersinergi Menjaga Kamtibmas Puncak Jaya

ARTIKEL

Apel Gelar Pasukan Operasi Ketupat Candi Polresta Cilacap Siap dan Jamin Pengamanan Mudik Dan Lebaran Tahun 2023 

BERITA

Buntut Penemuan Mayat di Tritih Kulon Ditetapkan 4 Tersangka Pengeroyokan dan 7 Orang Tersangka Karena Membawa Sajam

ARTIKEL

Aksi Prajurit Indo RDB 39F MONUSCO Evakuasi Korban Serangan Kelompok Bersenjata

BERITA

Wisatawan Hilang Terseret Ombak Saat Mandi di Pantai Laguna Mirit 

ARTIKEL

Asah Naluri Tempur, Taruna AAL Tingkat III Korps Marinir Laksanakan Lattek Bunis 

BERITA

Bakamla RI bersama 1.500 Personel Manuver Lapangan di Ambon 

ARTIKEL

Tekan Angka Stunting, Bukittinggi Terendah Kedua di Sumbar