Home / ARTIKEL / BERITA / BUDAYA / DAERAH / NASIONAL

Sunday, 3 November 2024 - 08:15 WIB

Yozawardi Pj. Sekda Prov. Sumbar Hadiri  Subuh Mubarak ASN Pemerintah Provinsi Sumatera Barat bersama Imam Pedro  Johansis,S.Pdi,MM

Padang, SINYALNEWS.com – Pemerintah Provinsi Sumatera Barat (Sumbar) menggelar Subuh Mubararak sebagai agenda rutin Aparatur Sipil Negara (ASN)di lingkup Pemprov Sumbar, di Masjid Syekh Kahtib Alminang Kabawi Sumatera Barat, Minggu (3/11/2024).

 

Subuh mubarokah dihadiri oleh seluruh kepala OPD dan ASN Pemerintah Pemerintah Provinsi Sumatera Barat yang diawali dengan sholat subuh bersama dan dilanjutkan tausiah oleh imam Pedro Johansis,S.Pdi,MM.

Baca Juga :  Sesosok Mayat Anak Laki-laki ditemukan Mengambang di Batang Kuranji

 

Pj. Sekretaris Daerah Yozawardi dalam arahannya mengajak seluruh ASN Pemerintah Provinsi Sumatera Barat untuk lebih memahami tentang mengimplementasikan core value ASN BerAKHLAK dalam pelaksanaan tugas dan kehidupan sehari-hari. Untuk membangun bangsa yang kuat dan maju kita harus tingkatkan SDM ASN dari berbagai bidang, ulas Yozawardi.

Baca Juga :  PKDP Padang Panjang Dukung NAGA-RI Walikota Padang Panjang 2024 -2029

 

Mesjid Raya Syech Ahmad Khatib Alminangkabawi sebagai pusat pembelajaran Adat Basandi Syarak, Syarak Basandi Kitabullah dijadikan tempat pelaksanaan Subuh Mubararak yang sebagai agenda rutin untuk ASN Pemerintah provinsi Sumatera Barat dalam rangka mendukung penguatan dan penerapan nilai-nilai ABS-SBK dilingkungan ASN Pemerintah Provinsi Sumatera Barat .

(Putra -sgm)

 

Share :

Baca Juga

BERITA

Ciptakan Kondusivitas Pemilu Tahun 2024, DPP PMS Gelar Workshop

BERITA

Ketum Dharma Pertiwi  Beri Santunan dan Tali Asih Kepada Ahli Waris Awak Pesud Bonanza T-2503

BADAN NEGARA

Tingkatkan Partisipasi Pembangunan, Eska Gelar Festival OMS

BERITA

Gubernur Mahyeldi Tanda Tangani LoI dengan BRAC, Sumbar Jadi _Pilot Project_ Penanggulangan Kemiskinan Berbasis Graduasi

BERITA

Peduli Pendidikan Anak Sejak Dini Babinsa Lakukan Komsos Ke Paud Bakti Desa Kalijaran Maos

BERITA

Telah dilaksanakan Musyawarah Nagari (MUSYNA) Perencanaan Pembangunan Nagari Ujung Gading Tahun 2024, diselenggarakan di Aula Kantor Nagari Ujung Gading

BERITA

Jaga Kondusifitas Pasca Pemilu, Babinsa Mapurujaya Kembali Aktifkan Komsos Bersama Warga Binaan

ARTIKEL

Enam Lelaki Dibekuk Satuan Resnarkoba Polres Pasaman Barat Saat Asyik Pesta Sabu dan Ganja