Home / BERITA

Friday, 20 January 2023 - 10:09 WIB

Anggota Persit Ranting 08 Koramil 07/ Maos Kodim 0703/ Cilacap Gelar Jumat Berkah

Cilacap,Sinyalnews – Anggota Persit Ranting 08 Koramil 07/ Maos sebanyak 5 orang dibantu Babinsa Koramil Maos melaksanakan Jumat berkah berupa nasi kotak kepada pengguna jalan raya Maos Adipala, tukang becak, tukan ojeg,  satpam yang melintasi depan kantor Koramil 07/ Maos.

 

Pada kesempatan tersebut Danramil 07/Maos Kapten Cba. M Isa Saefudin juga  mengatakan bahwa Jumat berkah ini bertujuan sebagai jalinan silaturahmi dan bentuk kepedulian terhadap lingkungan sekitar.

Baca Juga :  "Kado Manis HJK Padang Panjang" Perumdam Tirta Serambi Persembahkan Penghargaan Anugerah KIPP 2023

 

Pada Jumat berkah kali ini,kami menggelar pemberian nasi kotak sebanyak 130 dan  sebagai bentuk jalinan silaturahmi dan berbagi serta rasa kepedulian kepada sesama di lingkungan sekitar.Kata Danramil.

 

Ketua Persit ranting 08 Maos yang diwakili anggota Persit Nyonya Marhadi nenyampaikan bahwa kegiatan ini terus dilaksanakan setiap  Jumat manis “Kegiatan ini merupakan upaya untuk menjaga serta meningkatkan silaturahmi kami bersama masyarakat”. Ucapnya

Baca Juga :  Penetapan Kadet Mahasiswa S-1 UNHAN RI, Wamenhan M. Herindra: Kualitas SDM Jadi Kunci Utama

 

“Merupakan suatu kebahagiaan bisa berbagi dan melihat mereka tersenyum, Semoga bisa membantu meringankan beban warga sekitar terutama bapak-bapak tukang becak”.lanjutnya

 

“Terimakasih atas kepedulian anggota Koramil dan ibu ibu persit dari Koramil Maos.Sehingga bisa membantu dan memberikan sedikit kepada masyarakat.” Tutupnya

 

Share :

Baca Juga

ARTIKEL

Anggota Koramil 02 Jeruklegi Berikan LDK Kepada Siswa-siswi SMK Komputama Cilacap

BERITA

Toleransi Lintas Umat Berama, Pemuda Non Muslim Membantu Kelancaran Sholat Idul Adha

BERITA

Program TMMD Sengkuyung I Tahun 2023 Kodim 0703 Cilacap Resmi Dibuka

BERITA

Petasan Meledak di Kecamatan Ayah Kebumen, Satu Korban Dilarikan ke RS

ARTIKEL

Edy Oktafiandi: Pendidikan Diniyah Berperan Penting Dalam Penguasaan Keterampilan Keagamaan Di Usia Sekolah

ARTIKEL

KETUA LKAAM LUKI DAN JAJARAN PENGURUSNYA, KONSULTASI DENGAN CAMAT LUBUKKILANGAN

ARTIKEL

Kabais TNI Terima Kunjungan dari Gubernur Sumatera Barat

BERITA

Personal Polda Kepri Raih Kejuaran Nasional Atletik Master Indonesia yang di Gelar di Semarang