Tanjakan Pasar Rebo Kembali Makan Korban, Truks Hino Putus Rem ,Tabrak 5 Unit Kendaraan
Padang Panjang.Sinyalnews.com – Mendadak arus Lalu lintas Padang Panjang Bukittinggi kilometer 5:macet total ,warga nagari Panyalaian dikejutkan bunyi dentuman keras senja menjelang maghrib sekira Pukul 17.15 Wib Sore ,sebuah truk fuso diduga putus rem dari arah Bukittingi menabrak bebrapa minibus dan motor
Lagi dan lagi tanjakan Pasa Rabaa, Nagari Panyalaian, sekitar lima kilometer dari pusat Kota Padang Panjang arah Bukittinggi, kembali menjadi saksi musibah kecelakaan lalu lintas.diduga satu orang meninggal ditempat .
Senja malang kali ini , sebuah Truk Hino Nopol BA 8753 IU bermuatan Pakam Ayam , dari arah Bukittinggi mengalami rem blong, Kamis (25/1) sore. Lalu truk itu menabarak lima unit mobil dan sejumlah sepeda motor. Belum diperoleh informasi lengkap tentang peristiwa itu. Info yang beredar, ada korban meninggal dan luka-luka.
Hingga berita ini dirilis, petugas dari Satlantas Polres Padang Panjang dan instansi terkait lainnya, masih melakukan evakuasi para korban .minibus yang kena antara lain namun dari data lapangan yang meninggal 2 orang luka berat 5 orang
Dari investigasi lapangan media ini kendaraan korban tabrakana antara lain
KENDARAAN SEPEDA MOTOR HONDA VARIO BA 4312 BA lalu KENDARAAN HONDA HRV NOPOL AD 7622 VA, KENDARAAN SEPEDA MOTOR MIO J NOPOL BA 5087 NB, TOYOTA KIJANG NOPOL BA 1985 NM, SEPEDA MOTOR SUZUKI SATRIA FU NOPOL BA 4462 EW, KENDARAAAN MITSUBISHI PICK UP L300 NOPOL BA 9634 AE, TOYOTA FORTUNER B 1469 PJG, dan KENDARAAN SEDAN SUZUKI BALENO BA 1185 LA.(Ph)