Rektor UIN IB Padang Serahkan Penghargaan Kepada 5 Madrasah

Rektor UIN IB Padang Serahkan Penghargaan Kepada 5 Madrasah

Padang, Sinyalnews.com,- Universitas Islam Negeri (UIN) Imam Bonjol (IB) melaksanakan rapat koordinasi terkait Penerimaan Mahasiswa Baru (PMB) tahun 2023. Kegiatan ini dilaksanakan di aula pertemuan asrama haji Parupuk Tabing Padang. Dalam rapat kerja (Rakor) terkait sosialisasi penerimaan mahasiswa baru tahun akademik 2023/2024 dengan jajaran Kantor Wilayah Kementerian agama Provinsi Sumatera Barat.

Baca Juga :  Polisi Ringkus Dua Pelaku Spesialis Gasak Rumah Kosong Saat Ditinggal Taraweh Oleh Pemiliknya

Rektor Prof. Dr. Martin Kustati, M.Pd, menyampaikan, UIN IB Padang terus meningkatkan sarana dan prasarana yang representatif untuk penunjang terlaksananya proses pendidikan dan belajar mengajar yang kondusif di kampus UIN Imam Bonjol.

“Kepala Sekolah agar menginformasikan kepada siswa-siswa bahwa, berkuliah di perguruan tinggi keagamaan Islam khususnya UIN IB adalah pilihan yang tepat, sesuai dengan tagline UIN Imam Bonjol Padang yaitu revelation, knowledge and culture,” katanya,Sabtu (4/2).

Baca Juga :  DCO Seceast Kunjungi Prajurit Angel Of Blue Line

Pada saat rakor, juga diserahkan penghargaan dari UIN IB kepada 5 madrasah terbanyak yang siswanya menjadikan UIN Imam Bonjol sebagi tempat melanjutkan studi tahun 2022 kemarin MAN 2 Kota payakumbuh, MAN 2 Kota Padang, MAN 1 Kota Padang, MAN 2 Kota Bukittinggi dan MAN 2 Kota Padang Panjang.

Share :

Baca Juga

BERITA

Sekda Agam: IMLF Dapat Mendorong Peningkatan Literasi dan Berikan Manfaat Positif Pada Masyarakat

BADAN NEGARA

Bakamla RI Dukung Sosialisasi Pelindungan Pekerja Migran di Banten

ARTIKEL

Dinas Perhubungan Kota Padang Siapkan Rekayasa Lalin Untuk Atasi Kemacetan Selama Penas Tani Berlangsung

BERITA

Siap Amankan Pemilu 2024, Personil Power On Hand Kapolres Pekalongan Laksanakan Latihan

BADAN NEGARA

Evaluasi POPM Filariasis, Ratusan Masyarakat Kota Pekalongan Diambel Survey Darah Jari

ARTIKEL

Forum Siti Manggopoh dan Taty Westhoff, Diaspora Belanda: Waspada, Menjawab Kegelisahan Perempuan terhadap AI

ARTIKEL

Forum Siti Manggopoh Gelar Acara Bertajuk “Perempuan Jadi Korban Kekerasan Mitos atau Fakta”

BERITA

polda sumsel melakukan cek kesehatan,(RIKKES) tahap dua sebanyak 83 anggota seleksi Bintara.