Home / BERITA / BUDAYA / DAERAH / HUKUM / KEMENTERIAN / NASIONAL / PERISTIWA

Friday, 1 September 2023 - 13:51 WIB

Brigjen Pol Drs. Untung Sudarto, Irwasda Polda Jateng sosok anggota Polri yang penuh dedikasi

SEMARANG SINYALNEWS.COM – POLDA JATENG – Dalam sebuah acara yang penuh khidmat, upacara laporan kenaikan pangkat di lingkungan Polda Jawa Tengah digelar di Ruang Kerja Kapolda Jateng. Upacara ini dipimpin oleh Inspektur Upacara Kapolda Jateng, Irjen Pol Drs. Ahmad Lutfhi, S.H., S.St.M.K. Kamis (31/8).

acara yang di hadiri oleh para Pejabat Utama (PJU) Polda Jateng beserta anggota Bhayangkari tersebut merupakan salah satu bentuk komitmen institusi dalam menghargai pengabdian para anggota Polri.

Baca Juga :  Satgas Pamtas RI-RDTL Yonarhanud 15/DBY Pos Oelbinose Fasilitasi Camping Pramuka SMP Putri St. Xaverius

Moment upacara kenaikan pangkat pengabdian bagi Brigjen Pol Drs. Untung Sudarto, yang menjabat sebagai Irwasda Polda Jateng merupakan hasil atas dedikasinya yang baik dalam menjalankan tugas dan tanggung jawab menjadi anggota Polri.

Dalam sambutan nya, Kapolda Jateng, Irjen Pol Drs. Ahmad Lutfhi, S.H., S.St.M.K., mengapresiasi setiap pengabdian, dedikasi serta loyalitas anggota Polri dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat.

Baca Juga :  Polsek Wonotunggal Gencar Sosialisasikan Aturan Berlalu Lintas kepada Pelajar

Upacara laporan kenaikan pangkat ini tidak hanya menjadi momen untuk menghargai pengabdian anggota Polri, tetapi juga komitmen Polri dalam terus meningkatkan profesionalisme dan pelayanan terbaik kepada masyarakat, tambah Kapolda Jateng.

Share :

Baca Juga

ARTIKEL

Ambil Form Pendaftaran, Tim Amsakar Achmad Ditolak Tim Penjaringan Cakada Nasdem Kepri & Kota Batam

BERITA

Disperindag Adakan Pasar Murah Kerjasama Dengan Pemko Payakumbuh

BADAN NEGARA

Kepala Bakamla RI Kunjungi Markas China Coast Guard dan Konsulat Jenderal RI di Guangzhou

ARTIKEL

Pastikan Sesuai Kriteria Dari Pimpinan, Dandim 1710/Mimika Tinjau Rencana Lokasi Sasaran Fisik TMMD Ke-124 TA 2025 di Wilayah Distrik Iwaka

BERITA

Terkait Dugaan Kasus TKD : Kantor Kejati Sumbar di Datangi Masa 

ARTIKEL

Sosialisasi Dan Deklarasi Anti Bullying, Anti Kekerasan Bertempat Halaman Sekolah 

BERITA

Peran Babinsa Membantu Mengatasi Permasalahan di Wilayah

ARTIKEL

Serah Terima Jabatan Kadisperindag Sumbar.Novrial R.Mangkuto Gantikan Asben Hendri